GENCARKAN PENYEMPROTAN DESINFECTAN

  • 2020-06-02 07:42:12
  • Penhumas

Bandung, Guna memutus mata rantai penyebaran Covid 19 di komplek Seskoad pasukan Detasemen Markas Seskoad adakan serbuan melawan Covid- 19 dengan Disinfektan antara lain di tempat-tempat rumah tunggal, Wisma Pasis, pasar dan ruang kerja kantor Seskoad, Selasa ( 2/6/2020 ) “Penyemprotan Disinfectan di laksanakan secara rutin dan berkala upaya yang dilakukan untuk dapat mencegah penularan virus Corona,” ujar Komandan detasemen Markas Letkol Inf Oman Subarna Dirbinlem Seskoad pada apel luar biasa juga menghimbau kepada seluruh anggota dan warga yang tinggal di dalam Komplek mari bersama-sama untuk mencegah penularan COVID-19 di sekitar kita dengan cara mengikuti himbauan dan aturan yang disampaikan oleh pemerintah dengan Phisical Distancing (menjaga jarak) dan menggunakan masker jika keluar rumah serta menjaga kebersihan diri dengan selalu mencuci tangan dengan sabun dan air yang mengalir setelah beraktifitas. penyemprotan disinfectan dilaksanakan setiap 1 Minggu 2 kali yang aktif secara rutin dan berkala dalam kegiatan pencegahan penularan Covid 19, di harapkan dengan daya dan upaya yang kita lakukan untuk tetap Aman.. (Penhumas Seskoad)


Lembaga Kemiliteran Terkait